Ilmuwan: Gempa Besar Akhir April
Dua peneliti China pernah berhasil memprediksikan terjadinya gempa besar berdasarkan formasi awan. Ilmuwan itu kembali memprediksikan akan terjadi gempa besar pada akhir April. Apakah perlu waspada?Salah satu ilmuwan itu bekerja di Remote Sensing Center di Nanjing Normal University di Provinsi Jiangsu, timur laut China, Guangmeng Guo menyebut, timnya berhasil mendeteksi awan aneh di atas Iran.